VISI DAN MISI 10 PERUSAHAAN PUBLIK
TERBESAR DI DUNIA
1. Apple
Negara: Amerika Serikat
Usia perusahaan: 41 tahun
Jumlah karyawan: 66.000
Apple dibangun oleh Steve Jobs di sebuah garasi. Apple diperkirakan memiliki nilai US$ 605 miliar, dan sering kali disebut sebagai perusahaan paling berharga.
Usia perusahaan: 41 tahun
Jumlah karyawan: 66.000
Apple dibangun oleh Steve Jobs di sebuah garasi. Apple diperkirakan memiliki nilai US$ 605 miliar, dan sering kali disebut sebagai perusahaan paling berharga.
Visi dan Misi Perusahaan APPLE
Visi
Misi
Apple memicu
revolusi komputer pribadi pada tahun 1970an dengan Apple II dan diciptakan
kembali komputer pribadi pada tahun 1980 dengan Macintosh. Apple berkomitmen
untuk membawa pengalaman komputasi personal terbaik kepada siswa, pendidik,
profesional kreatif dan konsumen di seluruh dunia melalui inovatif software,
hardware dan persembahan internet.
2. Alphabet
Negara: Amerika Serikat
Usia perusahaan: 2 tahun
Jumlah karyawan: 69.953
Alphabet memiliki anak usaha terkenal Google. Induk usaha Google ini didirikan pada 2015, yang berisi dari anak usaha di sejumlah sektor antara lain penelitian kesehatan dan teknologi.
Usia perusahaan: 2 tahun
Jumlah karyawan: 69.953
Alphabet memiliki anak usaha terkenal Google. Induk usaha Google ini didirikan pada 2015, yang berisi dari anak usaha di sejumlah sektor antara lain penelitian kesehatan dan teknologi.
Visi dan Misi Perusahaan Alphabet
Visi
Menjadi pemimpin pasar global dengan membuat
terobosan baru untuk menciptakan revolusi besar di bidang teknologi
mikroprosesor.
Misi
Mengorganisasi informasi dunia dan membuatnya
berguna dan bisa diakses dari sana saja.
3. Microsoft
Negara: Amerika Serikat
Usia perusahaan: 42 tahun
Jumlah karyawan: 114.000
Microsoft didirikan pada 1975, dan juga dimulai dari sebuah garasi.
Usia perusahaan: 42 tahun
Jumlah karyawan: 114.000
Microsoft didirikan pada 1975, dan juga dimulai dari sebuah garasi.
Visi dan Misi Perusahaan Microsoft
Visi
Menjadi pemimpin pasar global dengan membuat
terobosan baru untuk menciptakan revolusi besar di bidang teknologi
mikroprosesor.
Misi
- Memberikan
layanan terbaik dengan memenuhi keinginan pelanggan guna menjaga hubungan
baik.
- Menciptakan
suatu layanan dengan memberikan kemudahaan dan kenyamanan bagi para
penggunanya atau menciptakan lingkungan antarmuka.
- Merekrut
karyawan pekerja keras yang memiliki pengetahuan dan keterampilan
pemrograman.
- Menetapkan
standar industri untuk menjadi pemimpin industri.
- Membuat
produk yang berkualitas dengan harga yang murah.
4. Berkshire Hathaway
Negara: Amerika Serikat
Usia perusahaan: 128 tahun
Jumlah karyawan: 360.000
Semula perusahaan ini bergerak di sektor tekstil pada 1888. Kemudian perusahaan tersebut berkembang menjadi induk usaha yang memiliki banyak sektor mulai dari asuransi, utilitas dan rel. Perusahaan ini juga bagian dari investor terkenal Warren Buffet.
Usia perusahaan: 128 tahun
Jumlah karyawan: 360.000
Semula perusahaan ini bergerak di sektor tekstil pada 1888. Kemudian perusahaan tersebut berkembang menjadi induk usaha yang memiliki banyak sektor mulai dari asuransi, utilitas dan rel. Perusahaan ini juga bagian dari investor terkenal Warren Buffet.
Visi dan Misi Perusahaan Berkshire Hathaway
Visi
Dalam jangka
Panjang, tujuan kami adalah untuk memaksimalkan angka pertumbuhan tahunan dari
aset bersih Berkshire Hathaway, berdasarkan pertumbuhan nilai intrinsik
perusahaan. Kami tidak mengukur kinerja Berkshire berdasarkan pertumbuhan aset
perusaan, melainkan hanya berdasarkan pertumbuhan nilai intrinsik dari
sahamnya. Kami akan kecewa jika rata – rata pertumbuhan kami dari tahun ke
tahun lebih rendah dibanding rata – rata pertumbuhan perusahaan – perusahaan
besar di Amerika.
Misi
Untuk
mencapai tujuan kami diatas, kami memiliki dua buah metode khusus. Yang
pertama, kami secara langsung membeli/memiliki perusahaan – perusahaan yang
terdiversifikasi, yang mampu menghasilkan keuntungan tunai dan secara konsisten
mencatatkan nilai pengembalian modal (return of capital) diatas rata – rata.
Kedua, kami membeli perusahaan – perusahaan tadi melalui anak – anak usaha kami
di bidang asuransi. Jika ada perusahaan bagus dan harganya cocok sehingga bisa
dibeli, sementara unit usaha asuransi kami juga sedang memegang uang cash, maka
kami akan membeli perusahaan tersebut.
5. Exxon Mobil
Negara: Amerika Serikat
Usia perusahaan 135 tahun
Jumlah karyawan: 73.500
Perusahaan energi terbesar di dunia ini turun dari posisi pertama pada tahun lalu menjadi nomor lima. Perusahaan ini didirikan pada 1999 oleh dua raksasa Exxon dan Mobil.
Usia perusahaan 135 tahun
Jumlah karyawan: 73.500
Perusahaan energi terbesar di dunia ini turun dari posisi pertama pada tahun lalu menjadi nomor lima. Perusahaan ini didirikan pada 1999 oleh dua raksasa Exxon dan Mobil.
Visi dan Misi Perusahaan Exxon Mobil
Visi
Menjadi perusahaan minyak terdepan yang mampu
memenuhi kebutuhan energi di seluruh dunia.
Misi
Dengan menyediakan barang dan jasa petrokimia yang berkualitas secara
ekonomis dan bertanggung jawab sosial.
6. Amazon
Negara: Amerika Serikat
Usia perusahaan: 22 tahun
Jumlah karyawan: 222.400
Amazon dimulai dari toko buku online, dan kini semakin berkembang untuk menjual segalanya. Amazon pun dibangun dari sebuah garasi pada 1995.
Usia perusahaan: 22 tahun
Jumlah karyawan: 222.400
Amazon dimulai dari toko buku online, dan kini semakin berkembang untuk menjual segalanya. Amazon pun dibangun dari sebuah garasi pada 1995.
Visi dan Misi Perusahaan Amazon
Visi
Menjadi
perusahaan yang paling customer-cetric di dunia dan Tidak hanya untuk menjadi
toko buku terbesar di Dunia, tetapi toko serba ada yang tersebar di Dunia.
Misi
Untuk
menjadikan perusahaan yang paling customer-cetric di dunia, dimana pelanggan
dapat mencari dan mememukan apa saja yang mereka ingin membeli secara online,
maka perusahaan amazon harus berusaha
lebih baik dengan memberikan harga serendah mungkin ke pada pelanggan serta
menyediakan semua barang yang di butuhkan oleh pelangggan.
7. Facebook
Negara: Amerika Serikat
Usia perusahaan: 13 tahun
Jumlah karyawan: 15.274
Facebook didirikan pada 2004 usai menjadi uji coba saat kuliah. Pada September 2016, Facebook memiliki 1,79 miliar pengguna aktif secara harian. Sekitar 85 persen pengguna aktif di luar AS dan Kanada.
Usia perusahaan: 13 tahun
Jumlah karyawan: 15.274
Facebook didirikan pada 2004 usai menjadi uji coba saat kuliah. Pada September 2016, Facebook memiliki 1,79 miliar pengguna aktif secara harian. Sekitar 85 persen pengguna aktif di luar AS dan Kanada.
Visi dan Misi Perusahaan Facebook
Visi
Membuat aplikasi yang terpisah/ tidak menjadi bagian
dari Facebook. seperti WhatsApp, Moves, Facebook massenger.
Misi
Mengembang aplikasinya, bagaimana cara mereka
memberikan tool yang berguna bagi developer dan meluncurkan produk bagi
konsumen.
8. Johnson and Johnson
Negara: Amerika Serikat
Usia: 131 tahun
Jumlah karyawan: 128.000
Salah satu perusahan terbesar, dan merupakan perusahaan multinasional bergerak di sektor manufaktur dan farmasi.
Usia: 131 tahun
Jumlah karyawan: 128.000
Salah satu perusahan terbesar, dan merupakan perusahaan multinasional bergerak di sektor manufaktur dan farmasi.
Visi dan Misi Perusahaan Johnson and Johnson
Visi
·
Membantu
mengembangkan kepercayaan berdasarkan budaya keikutsertaanyang merangkul
perbedaan dan menggerakkan inovasi untuk mempercepat pertumbuhan. (tempat
kerja)
·
Mendapatkan
para pekerja yang mumpuni dan memiliki performa tinggi yangmencerminkan
kekuatan pasar secara global. (kinerja)
·
Bekerjasama
dengan para business leaders untuk mengidentifikasi danmenciptakan
peluang target pasar untuk konsumen sepanjang segmentasi demografiyang
berbeda-beda. (pasar).
·
Menanamkan
hubungan eksternal dengan para profesional, pasien, dan wargasipil untuk
mendukung prioritas bisnis. (pemangku kepentingan eksternal)
Misi
untuk
memaksimasi kekuatan secara global dari perbedaan dan keikutsertaan
untuk menggerakkan hasil bisnis serta keuntungankompetitif
yang mampu bertahan.
9. General Electric
Negara: Amerika Serikat
Usia perusahaan: 139 tahun
Jumlah karyawan: 333.000
Saat ini GE dikenal sebagai perusahaan industri digital. GE juga tercatat di indeks saham Dow Jones.
Usia perusahaan: 139 tahun
Jumlah karyawan: 333.000
Saat ini GE dikenal sebagai perusahaan industri digital. GE juga tercatat di indeks saham Dow Jones.
Visi dan Misi Perusahaan General Electric
Visi
GE melakukan perubahan visi perusahaan yang awalnya "We Bring good
things life”
menjadi “imagination at work”. Visi tersebut mempunyai tujuh program inti
yang dinamakan dengan: “Welch’s Seven-Point Program for Management by
Leadership” yaitu:
1) Mengembangkan visi untuk bisnis
2) Mengubah kultur untuk mencapai visi
3) Memendekkan atau meratakan struktur
organisasi
4) Menghilangkan birokrasi
5) Memberdayakan individu
6) Meningkatkan kualitas dan efisiensi
7) Menghilangkan hambatan
Misi
GE menggunakan cara tersendiri dalam membuat pernyataan misi dan tujuan
jangka panjang. Tidak
seperti perusahaan lain, GE menyatakan misi dan tujuan jangka panjangnya dalam
Filosopi GE.
1) Imagine : Kami menggunakan imajinasi pada pekerjaan untuk pelanggan,
orang-orang, dan masyarakat kami
2)
Solve : Kami membantu menyelesaikan beberpa masalah berat dunia
3)
Build : Kami adalah suatu kultur berkinerja yang membangun pasar,
orang-orang, dan nilai pemegang saham
4)
Lead : Kami adalah meritrocacy yang memimpin melalui
pembelajaran, inklusif, dan perubahan
10. China Mobile
Negara: China
Usia perusahaan: 20 tahun
Jumlah karyawan: 438.645
China Mobile menyatakan sebagai perusahaan jaringan mobile terbesar di dunia. Selain itu juga sebagai provider jasa telekomunikasi yang memimpin di China dan Hong Kong.
Usia perusahaan: 20 tahun
Jumlah karyawan: 438.645
China Mobile menyatakan sebagai perusahaan jaringan mobile terbesar di dunia. Selain itu juga sebagai provider jasa telekomunikasi yang memimpin di China dan Hong Kong.
Visi dan Misi Perusahaan China Mobile
Visi
Menjadi pemimpin dunia di dalam
dunia telekomunikasi dan mencapai evolusi lompatan dari keunggulan hingga
keunggulan.
Misi
Menjadi
pemimpin dalam peran pengembangan industri komunikasi bergerak di China dan
juga memegang posisi penting di kancah internasional. China Mobile telah
membangun jaringan yang komprehensif dengan cakupan yang luas, berkualitas
tinggi, beragam jenis bisnis dan layanan pelanggan kelas satu
Daftar
Pustaka
http://liazhepty.blogspot.co.id/2011/05/visi-dan-misi-perusahaan-apple.html
http://www.reopan.com/tentang-alphabet-perusahaan-induk-google/
http://www.scjohnson.co.id/index.php/about/visi_misi
http://sekilasamaazon.blogspot.co.id/2013/10/visi-misi-tujuan-dan-strategi.html
http://uliliu.blogspot.co.id/2014/04/kumpulan-visi-dan-misi-perusahaan-du.html
http://indahfitriani979.blogspot.co.id/2016/01/bab-i-pendahuluan-1.html
makasiiih
BalasHapusSaya merasa senang bisa bekerja sama dengan Tn. Pedro selama beberapa tahun sebagai mitra bisnis. Selama Pedro dan tim perusahaan pinjamannya bertugas sebagai Perwakilan Hipotek untuk rumah saya dan juga untuk pembiayaan bisnis saya, dia membantu saya melunasi pinjaman yang sangat membantu saya dalam bisnis saya saat ini. Kami secara konsisten jauh melampaui target kami dan ini hanya dapat dikaitkan dengan kerja keras Tn. Pedro. Saya menghargai kerja keras Anda dan juga terima kasih yang sebesar-besarnya kepada tim Anda karena telah membantu saya dengan pinjaman untuk mengembangkan bisnis saya. Jika Anda mencari pinjaman dalam bentuk apa pun, hubungi Tn. Pedro di...pedroloanss@gmail.com
BalasHapusWhatsapp +393510140339 Tn. Pedro adalah petugas pinjaman yang jujur yang bekerja dengan sejumlah besar investor yang bersedia membiayai proyek apa pun.
Untungnya, seiring berjalannya waktu, hubungan kami tumbuh lebih dari sekadar pekerjaan dan saya masih senang menyebutnya sebagai teman yang dapat dipercaya.